DETAIL BERITA

Beda SIM C1 dengan C Biasa, Pemilik Moge di Madiun Bakal Diwajibkan, Ketahui Syarat dan Ketentuannya

Diposting pada : 10 June 2024
Kategori : Lalu Lintas

blog-img

Korlantas Polri memang sudah menerbitkan SIM C1. Namun, pemberlakuannya belum menyeluruh. Tanpa terkecuali di Kota Madiun. "Untuk Kota Madiun masih belum berlaku. Termasuk belum ada penindakan terkait kepemilikan SIM C1," kata Kasatlantas Polres Madiun Kota AKP Nanang Cahyono. Menurut dia, belum berlakunya penggunaan SIM C1 dan penindakan itu masih menunggu petunjuk teknis dari Polda Jatim


Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/804742958/beda-sim-c1-dengan-c-biasa-pemilik-moge-di-madiun-bakal-diwajibkan-ketahui-syarat-dan-ketentuannya