DETAIL BERITA

Kalah Nyaleg, Pilih Macung Bacawawali

Diposting pada : 02 June 2024
Kategori : Politik

blog-img

Kalah nyaleg ternyata tak membuat Andro Rohmana kapok. Setelah mundur sebagai kader Perindo, dia mengaku siap ikut berkontestasi di pemilihan wali kota (pilwakot) Madiun. Dia mengaku percaya diri bisa macung sebagai bacawawali. Dirinya menyatakan siap bersaing dengan kandidat bacawawali lainnya untuk bisa menjadi pendamping Maidi. "Tidak menutup kemungkinan figur saya bisa melengkapi beliau (Maidi, Red). Karena saat ini saya tampak baru incumbent," ujarnya. Menurutnya, pilwakot 2024 menjadi momentum baginya untuk bisa ikut berkontribusi membangun Kota Pendekar.


Sumber Berita : Radar Madiun