Diposting pada : 28 May 2024
Kategori : Lingkungan Hidup
Subkoordinator Pencegahan Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup DLH Kota Madiun Annita Yuli Mayasari di Madiun, Selasa, mengatakan pengujian air limbah domestik, salah satunya diambil dari saluran Sumber Umis. "Sampling kali ini fokusnya di saluran air Sumber Umis. Kami melakukan pengujian di beberapa lokasi usaha di sekitar Jalan Pahlawan, Jalan Kalimantan, dan Jalan Sulawesi, di mana mereka usahanya menghasilkan sampah domestik," ujarnya. Ia menjelaskan tentang keharusan ada pengolahan limbah sebelum dibuang ke tempat pembuangan.
Sumber Berita : https://jatim.antaranews.com/berita/790476/dlh-kota-madiun-uji-sampling-limbah-domestik-untuk-pantau-kualitas-air