DETAIL BERITA

Khidmat Baca Paritta Suci yang Berbahasa Pali

Diposting pada : 23 May 2024
Kategori : Keagamaan

blog-img

Pandhita Muda Samar Sudhano mengatakan, salah satu ibadah dalam perayaan Waisak adalah pembacaan kitab. Untuk membaca kumpulan doa-doa agama Budha di kitab Paritta Suci. Yang mana, kitab tersebut menggunakan bahasa Pali. "Diikuti 30 sampai 40 umat," ungkapnya. Dia tak menampik bahwa jumlah umat yang merayakan Waisak kali ini relatif sedikit.


Sumber Berita : Radar Madiun