DETAIL BERITA

Subsidi Pasar Meluas, Pemerataan Harga untuk Selamatkan Pedagang Kota Madiun

Diposting pada : 03 October 2022
Kategori : Perekonomian

blog-img

Subsidi langsung bagi pedagang pasar guna menstabilkan harga kebutuhan pokok semakin meluas. Setelah Pasar Besar Madiun, kini giliran Pasar Sleko dan Pasar Kawak yang akan mendapatkan subsidi. “Mulai besok (Selasa, 4 Oktober, red). Pedagang saya minta berjualan sesuai dengan harga kulakan,” kata Wali Kota Madiun, Maidi saat meninjau Pasar Sleko Kota Madiun, Senin (3/10).


Sumber Berita : https://www.harianbhirawa.co.id/subsidi-pasar-meluas-pemerataan-harga-untuk-selamatkan-pedagang-kota-madiun/