Diposting pada : 25 April 2024
Kategori : Pendidikan
Problem penerimaan peserta didik baru (PPDB) SMA/SMK 2023/2024 coba diminimalkan. Agar tak terulang di momen serupa pada PPDB tahun ajaran 2024/2025. ''Hal-hal yang tidak objektif tidak bisa ditoleransi,'' kata Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono. Adhy menyampaikan, problem PPDB 2023/2024 berkaitan dengan integritas kepala sekolah dan unit pendidikan.
Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/804573933/ditanya-masalah-ppdb-tahun-lalu-pj-gubernur-adhy-karyono-tahun-ini-tidak-boleh-terulang