DETAIL BERITA

Lebaran Kurang Sepekan, Pergerakan Harga dan Stok Bapok Dipantau Ketat

Diposting pada : 06 April 2024
Kategori : Perdagangan

blog-img

Wali Kota Madiun Maidi turun lapangan memantau stok dan harga di Pasar Besar Madiun (PBM), Jumat (5/4). ''Kebutuhan pokok di Kota Madiun terkendali,'' katanya. Beras masih menjadi komoditas pangan yang diperhatikan kendati harga mulai turun.


Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/804520500/lebaran-kurang-sepekan-pergerakan-harga-dan-stok-bapok-dipantau-ketat