DETAIL BERITA

Cari Inovasi Pelayanan Publik Baru

Diposting pada : 01 April 2024
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Kepala Bagian Organisasi Setda Kota Madiun Sulistanti Purwaningtyastuti mengatakan, proses seleksinya dimulai dari 99 inovasi yang masuk setelah itu, dilakukan diseleksi hingga menghasilkan top 22 proposal inovasi pelayanan publik sebelum akhirnya dinilai untuk diambil enam terbaik. "Kami akan melakukan pendampingan secara berkelanjutan dalam penyusunan proposal. Sehingga mereka siap untuk berkompetensi baik di tingkat nasional mupun regional," katanya. Dia menjelaskan saat dilakukan penilaian top 22 proposal inovasi publik tersebut terdapat beberapa kategori pelayanan yang ditentukan.


Sumber Berita : Radar Madiun