Diposting pada : 16 March 2024
Kategori : Pendidikan
Nilai-nilai keagamaan siswa SD dan SMP terus didongkrak. Seperti yang dilakukan Pemkot Madiun selama bulan puasa ini. "Diberlakukan program religi khusus Ramadan, 1.000 khatam Alquran dan Pondok Ramadan,". Giat dilaksanakan di dua tempat. Pondok Ramadan di pondok lansia dengan peserta 150 siswa SD dan SMP serta tenaga pendidik. Sementara 1.000 khatam Alquran di Pondok Abi Bahrun Madunatul Jannah. Pesertanya sekitar 350 sampai 400 anak dan tenaga pendidik.
Sumber Berita : Radar Madiun