DETAIL BERITA

Program Smart City Kota Madiun Capai 90 Persen

Diposting pada : 23 February 2024
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Peningkatan capaian Smart City terus bergerak maju bahkan progres pengembangan Smart City Kota Madiun sudah mencapai 90 persen. Konsep Smart City yang dikembangkan oleh Pemkot Madiun merupakan wujud dari integrasi teknologi dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat, baik dari sisi sosial maupun ekonomi. Apabila Kota Madiun bisa masuk ke dalam Smart City level 100 persen, maka Kota Madiun akan masuk kedalam level Sustainable City yaitu kota yang mampu menghidupi dirinya sendiri, secara terus menerus dan tidak bergantung pada siapa pemimpinnya atau tidak tergantung kondisi pemerintahannya. "Karena semakin ramai dikunjungi orang, maka Pemkot Madiun harus terus berinovasi untuk membuat even muatan lokal namun dikemas dengan apik sehingga bisa berskala Nasional ataupun Internasional,".


Sumber Berita : Duta Masyarakat