DETAIL BERITA

Bawaslu Kota Madiun Ajak Disabilitas dan Lansia Aktif Berpartisipasi dalam Pemilu 2024

Diposting pada : 30 January 2024
Kategori : Politik

blog-img

“Kami ingin memastikan bahwa semua warga negara, termasuk disabilitas dan lansia, dapat menyalurkan hak pilihnya dengan mudah, aman, dan nyaman. Kami juga ingin mengajak mereka untuk aktif berpartisipasi dalam pemilu, baik sebagai pemilih, pengawas, maupun calon. Kami siap memberikan pelayanan dan perlindungan kepada mereka jika ada kendala atau hambatan,”.


Sumber Berita : https://bratapos.com/bawaslu-kota-madiun-ajak-disabilitas-dan-lansia-aktif-berpartisipasi-dalam-pemilu-2024/