DETAIL BERITA

Bertemu Tokoh Masyarakat Kuncen, Ini Yang Disampaikan Walikota Madiun

Diposting pada : 22 January 2024
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Yakni ke rumah salah satu tokoh masyarakat Kelurahan Kuncen, H. Putut Budianto, SH, di Jalan Ronggo Jumeno Nomor 5, yang dikenal dengan nama, Rumah Kuda. Dalam bincang bincangnya, Walikota Madiun, Dr. H. Maidi, menyampaikan banyak hal. Terutama terkait program dan keberhasilan pembangunan selama ia memimpin Kota Madiun hampir lima tahun. “Semua permasalahan di masyarakat, harus kita selesaikan. Saya ini pelayanan masyarakat. Maka saya harus menyeselesaikan jika ada permasalahan di masyarakat. Pemerintah harus hadir membantu masyarakat,”.


Sumber Berita : https://beritalima.com/bertemu-tokoh-masyarakat-kuncen-ini-yang-disampaikan-walikota-madiun/