DETAIL BERITA

Pamitan BPK RI Perwakilan Jatim, Dr Maidi Optimis Kota Madiun WTP Lagi

Diposting pada : 19 December 2023
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Pemeriksaan yang dilakukan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Jawa Timur untuk tahun anggaran 2023 di Kota Madiun telah selesai. Karenanya, tim BPK berpamitan dengan Wali Kota Madiun, Dr. Maidi di balai kota, Senin (18/12). Wali Kota Dr. Maidi pun optimis Kota Madiun bakal kembali mendapatkan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). ”Laporan keuangan kita cepat dan hasilnya baik. Kita enam kali WTP, Insyallah tahun depan kita WTP lagi,”.


Sumber Berita : https://www.harianbhirawa.co.id/pamitan-bpk-ri-perwakilan-jatim-dr-maidi-optimis-kota-madiun-wtp-lagi/