Diposting pada : 18 December 2023
Kategori : Pemerintahan
Masa kepemimpinan saya di Kota Madiun, harusnya selesai akhir april 2024 mendatang. Tetapi karena aturan pusat, jabatan saya sebagai Wali Kota Madiun harus selesai 31 Desember ini. Setidaknya, sudah kita dapatkan 342 penghargaan dan prestasi selama 4,5 tahun terakhir ini. Bagi saya janji harus ditepati. Apa yang menajdi visi misi saya dulu, harus saya selesaikan. Seperti burung merpati yang tak pernah ingkar janji.
Sumber Berita : Memorandum