Diposting pada : 20 November 2023
Kategori : Keamanan
“Kami TNI-Polri beserta Forkopimda dan seluruh komponen bangsa yang ada di wilayah Madiun dan sekitarnya sama-sama menciptakan situasi yang kondusif menuju pemilu yang bersatu dan damai sebagai integritas bangsa. Kita sudah sama-sama bertekad untuk menciptakan situasi yang kondusif di wilayah Madiun Raya (jajaran Korem 081/DSJ) semuanya,”. Dalam latihan itu, pihaknya melibatkan personel gabungan dari TNI-Polri, Dishub dan Satpol PP di wilayah Madiun Raya. Memasuki masa kampanye pada 28 November 2023 sampai dengan 10 Februari 2024, Danrem juga mengimbau masyarakat untuk menciptakan situasi yang kondusif.
Sumber Berita : https://www.rri.co.id/madiun/pemilu/455986/korem-081-dsj-gelar-simulasi-kesiapan-pengamanan-pemilu