Diposting pada : 31 October 2023
Kategori : Politik
Pengurus Majlis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kota Madiun masa bakti 2023 - 2027 resmi dilantik di Hotel Merdeka, Jalan Pahlawan, Kota Madiun. Pelantikan tersebut dihadiri Ketua MPN Pemuda Pancasila Nasional Japto Sulistyo Soerjosoemarmo, Ketua MPW Pemuda Pancasila Jawa Timur, AA La Nyalla Mahmud Mattaliti, seluruh jajaran pengurus, kader, dan anggota Pemuda Pancasila. Selain itu juga hadir Wali Kota Madiun Maidi, Forkopimda Kota Madiun dan perwakilan OPD. " Kami mendukung dan bangga dengan pembangunan Kota Madiun saat ini dibawah kepemimpinan Pak Maidi sebagai Wali Kota Madiun,".