DETAIL BERITA

BKKBN-Delegasi Kenya Apresiasi Suguhan Seni Pencak Silat di Madiun

Diposting pada : 22 September 2023
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Deputi Bidang Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan BKKBN RI, M. Rizal Martua Damanik mengapresiasi persembahan pancak silat yang disajikan PSHT. Bahkan 12 orang Delegasi Kenya diberikan seragam kebanggan PSHT. “Delegasi dari Kenya menyatakan interestnya untuk juga dapat belajar ilmu pencak silat, dan tadi sudah kita singgung sedikit bagaimana nanti akan diadakan apakah namanya training of trainer (TOT), apakah dari PSHT akan berangkat kesana, atau dari Kenya akan berlatih disini selama kurang lebih dua minggu untuk latihan empat gerakan. Saya kira ini sejalan dengan program pemerintah dalam pembinaan SDM Indonesia yang berkualitas,”.


Sumber Berita : https://www.rri.co.id/madiun/daerah/369697/bkkbn-delegasi-kenya-apresiasi-suguhan-seni-pencak-silat-di-madiun?utm_source=news_main&utm_medium=internal_link&utm_campaign=general_campaign