DETAIL BERITA

Kenya Belajar Kesehatan Reproduksi dan KB di Kota Madiun

Diposting pada : 18 September 2023
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Delegasi dari Negara Kenya akan belajar tentang program Bangga Kencana khususnya Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana (KB) di Kota Madiun. Sebab, Kota Madiun dinilai berhasil menerapkan program tersebut. Rencananya, delegasi Kenya akan berada di Kota Madiun selama enam hari ke depan. “Kami delegasi dari Kenya sangat berterima kasih dan sangat nyaman atas sambutan dan Kerjasama yang baik, tentunya kami sangat siap untuk dapat belajar tentang keberhasilan Indonesia khusunya di Kota Madiun dalam program kesehatan reproduksi dan Keluraga Berencana untuk bisa diterapkan di Kenya,”. Keberhasilan Indonesia, sambung Abdikadir Sheikh dalam pembangunan manusia khususnya tentang program KB, kesehatan reproduksi dan kependudukan tentunya sangat menarik untuk bisa dipelajari dan berharap bisa menurunkan angka kematian ibu dan anak mencapai kehidupan Masyarakat yang sehat.


Sumber Berita : https://lenteratoday.com/kenya-belajar-kesehatan-reproduksi-dan-kb-di-kota-madiun/