DETAIL BERITA

Lampaui Rekor Porprov 2022, Kota Madiun Kini Tempati Ranking ke-13

Diposting pada : 12 September 2023
Kategori : Olahraga

blog-img

Tidak butuh waktu lama bagi Kontingen Kota Madiun melampaui perolehan medali Porprov Jatim 2022. Sejak ajang multievent itu dibuka pada Sabtu (9/9) lalu, Kota Madiun kini telah mengantongi tujuh emas, tujuh perak dan tujuh perunggu (sampai dengan pukul 17.00). Dengan perolehan seluruh medali tersebut, Kota Madiun nangkring di peringkat ke-13 dengan total 49 poin. ‘’Yang jelas, waktu upacara pemberangkatan pak wali menjanjikan ada bonusnya. Ya, nanti kami usahakan supaya mereka bisa terima bonus,’’.


Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/802954710/lampaui-rekor-porprov-2022-kota-madiun-kini-tempati-ranking-ke-13