DETAIL BERITA

Kurangi Polusi Dengan Perbanyak RTH dan Pohon, Kualitas Udara Kota Relatif Bersih

Diposting pada : 28 August 2023
Kategori : Lingkungan Hidup

blog-img

Isu polusi udara belakangan menjadi masalah serius di sejumlah daerah. Di Kota Madiun, kualitas udaranya dikalim dalam kondisi baik hingga sedang berdasarkan data Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU). Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Madiun Aang Marhaendra Budiono menyebut, kualitas udara di kota saat ini berada pada angka 84,17 persen. Angka itu mengalami kenaikan 0,44 persen dibandingkan tahun lalu. "IKU diperoleh dari pengujian udara ambien di beberapa titik konsentrasi sebagai sampel. Hasilnya, kualitas udara masuk kategori baik," katanya kemarin (27/8).


Sumber Berita : Radar Madiun