DETAIL BERITA

Kelurahan Banjarejo Kota Madiun Kembangkan Perpustakaan Online

Diposting pada : 22 July 2023
Kategori : Perpustakaan

blog-img

Kelurahan Banjarejo, Kota Madiun, berperan aktif dalam meningkatkan minat baca masyarakat. Meski di tengah gempuran media sosial (medsos), kebiasaan membaca harus terus ditingkatkan. Kondisi itu yang kemudian melatarbelakangi Kelurahan Banjarejo untuk mengembangkan website perpustakaan online. ‘’Jadi, lewat website tersebut warga dapat membaca buku yang ada dalam katalog online secara gratis,’’.


Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/801797333/kelurahan-banjarejo-kota-madiun-kembangkan-perpustakaan-online