Diposting pada : 13 July 2023
Kategori : Bantuan Sosial
Kelompok lanjut usia (lansia) nonpotensial alias ngebrok di Kota Madiun terus diperhatikan. Bahkan, Wali Kota Madiun, Maidi rutin mengunjungi rumah mereka. ‘’Di mana ada warga kota yang kesulitan, harus dibantu. Prinsipnya, orang hidup itu harus saling menyempurnakan kehidupan orang lain,’’
Sumber Berita : https://realita.co/baca-19994-walikota-madiun-rutin-blusukan-ke-lansia-ngebrok-salurkan-bantuan-kursi-roda