Diposting pada : 18 June 2023
Kategori : Pemerintahan
Wali Kota Madiun Maidi menjadi kandidat kepala daerah penerima Satyalancana Wira Karya dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada tahun ini. Sebagai calon penerima tanda kehormatan itu, Tim Sekretariat Militer Presiden (Setmilpres) serta Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) turun gunung melakukan verifikasi di Kota Madiun pada Rabu (14/6) lalu. ‘’Kami speechless karena program-program wali kota cukup banyak. Bukan hanya kuantitas, tapi progrmanya juga berkualitas. Kami membutuhkan data dukung yang benar-benar komperhensif. Kami akan mempromotori program-program ini agar mendapatkan Satyalencana Wira Karya,’’.
Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/berita-daerah/madiun/18/06/2023/maidi-kandidat-penerima-satyalancana-wira-karya-dari-jokowi/