Diposting pada : 25 May 2023
Kategori : Perdagangan
Wali Kota Madiun Maidi bersama jajarannya terlebih dahulu melakukan pembinaan, dan sosialisasi kebijakan tersebut kepada sejumlah pedagang, Pasar Besar Madiun, Kamis (25/5/2023). “Kalau pakai sistem ini sudah sulit. Dulu ketika dilakukan penarikan, terjadi penyelewengan dan dibawa kabur. Bahkan ketika diminta justru pencairannya terlambat,” keluhnya. Dengan adanya hal tersebut, lanjut Maidi, sudah tidak ada alasan lagi. Apalagi toko toko dilengkapi kartu khusus. Sehingga prosesnya mudah dan cepat. Dirinya berharap, Masyarakat Kota Pecel ikut mendukung mensukseskannya, karena kebijakan ini juga berkaitan dengan konsep Smart City. Semoga kesejahteraan masyarakat bertambah. Serta penting untuk menyambut digitalisasi daerah. Targetnya harus ada kenaikan.
Sumber Berita : https://petisi.co/cegah-kebocoran-pad-18-pasar-di-kota-madiun-terapkan-sistem-pembayaran-digital/