DETAIL BERITA

Walikota Berburu Peta Lorong Tua Kota Madiun ke Belanda

Diposting pada : 15 May 2023
Kategori : Pemerintahan

blog-img

“Kita tahu semua daerah memiliki sejarah masing-masing. Bahkan, tidak sedikit yang saling beririsan. Misalnya karena sama-sama pernah dipimpin jenderal yang sama era kolonial. Tak heran, ada banyak barang peninggalan yang sama. Nah, ini merupakan satu potensi luar biasa. Ada nilai sejarah, edukasi, dan juga ekonomi. Pengembangan wisata tentu tidak jauh dari peningkatan perekonomian. Siapa tahu, kota kita bisa berkembang bersama dengan daerah sekitar. Banyak yang datang dan meningkatkan perekonomian. Selain itu, tentu kita juga bertemu Duta Besar RI di sana. Kita rencananya juga akan mengunjungi sejumlah tempat. Diantaranya Universitas Lieden, Arsip Nasional Belanda, Koninklijk Instituut voor Taal, hingga Landen Volkenkunde (KITLV). Ada juga yang berupa pameran. Bedanya, ini yang pameran kita. Kita pamerkan produk lokal kita di Belanda. Artinya, kunjungan ini sebagai sarana promosi potensi kita juga,” tandasnya.


Sumber Berita : https://beritalima.com/walikota-berburu-peta-lorong-tua-kota-madiun-ke-belanda/