Diposting pada : 09 May 2023
Kategori : Pemerintahan
Wali Kota Maidi dijadwalkan berangkat ke Belanda pada Kamis (11/5/2023) nanti. Tak hanya menelusuri arsip tentang tata kota wilayah Kota Madiun, Wali Kota bersama sejumlah kepala daerah lain yang tergabung dalam Jaringan Kota Pusaka Indonesia (JKPI) juga dijadwalkan akan mengunjungi sejumlah tempat. ”Tanggal 11 ini saya akan ke Belanda untuk menelusuri arsip tata kota kita. Ini penting untuk mengoptimalkan potensi yang ada di kota kita,” kata Wali Kota Maidi. Lorong bakal disulap jadi tempat yang menarik sekaligus sarana edukasi. Tentu saja dengan ditambah penerangan dan lain sebagainya. “Saya kearsipan di Jakarta, dimungkinkan ada bangunan di bawah tanah. Tetapi untuk lebih jelasnya kita butuh lebih banyak data lagi,” jelasnya.
Sumber Berita : https://www.harianbhirawa.co.id/wali-kota-maidi-akan-ke-belanda-telusuri-arsip-lorong-bawah-tanah/