DETAIL BERITA

Tim Basket Smala Optimis Lolos Final, Ajang Honda DBL With KFC 2022

Diposting pada : 31 August 2022
Kategori : Olahraga

blog-img

"Kami telah menyiapkan 12 pemain terbaik untuk masing-masing tim. Mereka merupakan siswa kelas X, XI, dan XII yang dinilai berpotensi serta memenuhi kriteria dan regulasi. Persiapan sudah dilakukan baik untuk tim basket maupun dance nya."


Sumber Berita : Radar Madiun