DETAIL BERITA

Disulap ala Taman Kota Simpang Lima Semarang

Diposting pada : 28 April 2023
Kategori : Pembangunan

blog-img

"Alun-Alun akan kami buat semakin bagus. Saat ini masih dalam tahap perencanaan konsep,’’ kata Wali Kota Madiun Maidi. Menurut dia, alun-alun bakal ditata lebih rapi dan estetik. Di antaranya akan dilengkapi jogging track. Pun, pavingisasi tiga dimensi (3D) yang membelah alun-alun mulai dari depan Masjid Agung ke arah timur hingga Presiden Plaza. Total duit Rp 700 juta disediakan di APBD 2023 untuk merealisasikannya. Tahun ini kami buat rapi dulu. Grand design-nya masih ada beberapa revisi.


Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/berita-daerah/madiun/28/04/2023/disulap-ala-taman-kota-simpang-lima-semarang/