DETAIL BERITA

Stabilkan harga, Dinas Perdagangan Kota Madiun gelar operasi pasar beras murah

Diposting pada : 06 February 2023
Kategori : Perdagangan

blog-img

Dinas Perdagangan Kota Madiun, Jawa Timur, menggelar operasi pasar (OP) untuk komoditas beras secara murah sebagai upaya menstabilkan harga sekaligus menekan inflasi. "Operasi pasar ini kami buka untuk masyarakat umum yang berbelanja di Pasar Besar maupun Pasar Sleko. Namun, pada umumnya yang membeli adalah warga Kota Madiun. Saat ini fokus kami ke beras dulu, karena harganya naik terlalu tinggi. Kemungkinan nanti juga akan menambah komoditas lain seperti minyak goreng dan gula pasir,".


Sumber Berita : https://jatim.antaranews.com/berita/677877/stabilkan-harga-dinas-perdagangan-kota-madiun-gelar-operasi-pasar-beras-murah