DETAIL BERITA

Delapan ASN Kota Madiun Cerai Sepanjang 2025, Ini Penyebab Terbanyaknya

Diposting pada : 07 December 2025
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Angka perceraian aparatur sipil negara (ASN) di Kota Madiun tahun ini mengalami penurunan. Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) mencatat hanya delapan perkara sejak Januari hingga November 2025. “Rata-rata alasannya karena sudah pisah lama,”. “Ada beberapa yang akhirnya rujuk setelah mediasi,”.


Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/806924748/delapan-asn-kota-madiun-cerai-sepanjang-2025-ini-penyebab-terbanyaknya