Diposting pada : 01 November 2025
Kategori : Politik
DPD Partai Golkar Kota Madiun menggelar serangkaian kegiatan dalam rangka HUT ke-61 Partai Golkar. Rangkaian acara dimulai dengan ziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP) pada 20 Oktober lalu, dilanjutkan launching Rumah Aspirasi, tasyakuran, dan tebus sembako murah bagi masyarakat. “Ziarah ke TMP sudah kami laksanakan, hari ini launching Rumah Aspirasi sekaligus tasyakuran, dan nanti ditutup dengan jalan santai,”. “Kami ingin Golkar menjadi wadah masyarakat menyampaikan aspirasinya,”. “Masyarakat bisa datang ke kantor DPD, ngobrol santai sambil ngopi, dan menyampaikan keluhan di lingkungannya. Aspirasi itu nanti kami teruskan ke Fraksi Golkar DPRD Kota Madiun,”.
Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/806775050/meriah-dpd-golkar-kota-madiun-rayakan-hut-ke-61-dengan-pasar-murah-dan-launching-rumah-aspirasi