DETAIL BERITA

Bapenda Kota Madiun Kejar Realisasi PBB, Kurang Rp. 580 Juta

Diposting pada : 17 October 2025
Kategori : Pemerintahan

blog-img

Meski sudah lewat jatuh tempo pembayaran per 31 September, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Madiun terus mengejar realisasi Pajak Bumi Bangunan (PBB). Realisasi PBB di Kota Madiun hingga 16 Oktober 2025 menyentuh 97,5 persen dari target tahun ini. Bapenda Kota Madiun menargetkan realisasi PBB bisa tuntas 100 persen bulan depan. ‘’Memang sudah kelewat jatuh tempo pada 31 September lalu. Tapi Insya Allah November sudah 100 persen,’’. “Cara ini efektif dalam mengejar target realisasi PBB. Tim kami kerahkan dua kali dalam sepekan. Kami optimis realisasi PBB bisa terpenuhi seperti tahun-tahun sebelumnya,’’.


Sumber Berita : https://sinergiamediatama.com/bapenda-kota-madiun-kejar-realisasi-pbb-kurang-rp-580-juta/