Diposting pada : 09 September 2025
Kategori : Pendidikan
Cabang Dinas Pendidikan (Cabdindik) Jatim Wilayah Madiun mulai mempersiapkan pelaksanaan Tes Kemampuan Akademik (TKA) 2025 untuk siswa SMA/SMK. “Karena sifatnya tidak wajib, kami butuh data pasti jumlah peserta dari masing-masing sekolah,”. TKA lebih ditekankan bagi siswa SMA yang berencana melanjutkan ke perguruan tinggi. Sedangkan bagi siswa SMK, meski fokus utama adalah dunia industri, tetap dianjurkan ikut. Cabdindik juga mulai memetakan kesiapan sarana prasarana.
Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/806547502/siswa-smasmk-madiun-siap-hadapi-tka-2025-data-dan-sarpras-mulai-diimpor#google_vignette