Diposting pada : 27 August 2025
Kategori : Pendidikan
Sebanyak 204 perwira transportasi resmi dilantik dalam wisuda ke-IX Politeknik Perkeretaapian Indonesia (PPI) Madiun, Selasa (26/8). "Capaian ini buah kerja keras seluruh civitas akademika. Semoga kualitas lulusan semakin meningkat dan memberi dampak luas".
Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/806489011/ppi-madiun-cetak-lulusan-perkeretaapian-unggul-wisuda-204-perwira-transportasi