DETAIL BERITA

Produksi Meningkat, Harga Tak Bersahabat

Diposting pada : 07 November 2022
Kategori : Pertanian

blog-img

"Mayoritas petani masih memiliki ketergantungan tinggi pada tengkulak. Celakanya, harga yang ditawarkan kerap dinilai tidak wajar. Banyak yang menetapkan harga rendah. Alasannya yang padinya masih hijau lah, ada bercak hitam, basah, dan sebagainya. Untuk menyiasati itu, banyak petani yang memilih memanen padinya saat cuaca sedang panas."


Sumber Berita : Radar Madiun