DETAIL BERITA

Polres Madiun Kota Luncurkan Aplikasi Bantuan Polisi

Diposting pada : 19 April 2025
Kategori : Inovasi

blog-img

Polres Madiun Kota akan meluncurkan aplikasi “Bantuan Polisi Polres Madiun Kota” untuk meningkatkan pelayanan, transparansi, dan kepercayaan publik, dengan fitur pemantauan laporan secara real-time dan sistem notifikasi kepada pelapor. Wakapolres Madiun Kota, Kompol Supiyan, menyatakan, “Aplikasi ini juga berfungsi memonitor pergerakan massa di wilayah rawan untuk mengantisipasi potensi konflik,” sekaligus menerapkan sistem reward and punishment guna meningkatkan kinerja anggota.


Sumber Berita : https://jatimpos.co/asal-tahu/16715-polres-madiun-kota-luncurkan-aplikasi-bantuan-polisi