Diposting pada : 23 October 2022
Kategori : Politik
Pilkada 2024 bakal digelar serentak. Lembaga penyelenggara pemilu telah ancang-ancang menyiapkan pesta demokrasi tersebut. Termasuk menyusun kebutuhan anggarannya. ‘’Kami telah mengajukan untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024,’’. Pihaknya butuh anggaran sekitar Rp 30 miliar. Menurut dia, nominal tersebut sesuai ketentuan serta kebutuhan penyelenggaraan pilkada mendatang. Mulai honorarium badan ad hoc hingga logistik. Pun, anggaran itu juga disusun menyesuaikan kondisi pandemi Covid-19 saat ini. ‘’Namun, saat ini kami juga masih menunggu peraturan KPU RI terkait tahapan dan jadwalnya. Kendati begitu, pihaknya butuh kepastian alokasi anggaran seawal mungkin. Sebagai antisipasi jika tahapan persiapan pemilu dimulai akhir 2023 mendatang. Sesuai rancangan awal. Sehingga, menunggu kebijakan pemkot dalam pengalokasian dana hibah itu.
Sumber Berita : https://radarmadiun.jawapos.com/berita-daerah/madiun/23/10/2022/kpu-kota-madiun-butuh-kepastian-anggaran-pilkada-2024-dari-pemkot/